Umat Agama Tionghoa Berdoa Minta Apa?


Pernah mendengar umat agama Tionghoa berdoa? Sebelum diajari orang Kristen, saya tidak pernah berdoa. Pertama kali melihat orang Kristen berdoa saat kelas 2 SD, risih sekali, menurutku orang Kristen tidak hormat dan celamitan sekali.

Continue reading