Kenapa Cina?


Orang Tiongkok mengenal istilah CINA dari orang Eropa. Orang Eropa mengenal istilah CINA dari buku tulisan penjelajah Portugis Duarte Barbosa (1516).  Duarte Barbosa  mengenal istilah CINA dari orang Malaka.

Istilah CINA sudah dipakai di Kerajaan Kahuripan yang didirikan oleh raja Airlangga (990-1049) untuk menyebut para perantau Tiongkok Selatan (orang Hokkien) dan anak cucunya di Nusantara.

Kenapa mereka disebut CINA? Karena itulah “CIN A” adalah cara mereka saling menyapa. CIN A adalah frasa yang digunakan orang-orang Hokkien untuk MENYAPA orang lain.

“CIN A” adalah kata dalam bahasa Hokkien. Dalam bahasa mandarin adalah “qīn zī 親仔,” artinya SAUDARA.

Kenapa orang Tionghoa Nusantara tidak mau disebut CIN A?

Leave a comment

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.