Presiden Jokowi WAJIB Menegakan HUKUM Bagi GKI Yasmin



Mustahil KESEPAKATAN Walikota Bogor Bima Arya dan TIM 7 GKI Pengadilan Bogor MENIHILKAN Keputusan MA (Mahkawa Agung) yang Kekuatan Hukum tetap dan Rekomendari Ombudsman RI, itu sebabnya Presiden Jokowi harus MENEGAKAN Hukum bagi GKI Yasmin.

Therezia: GKI Yasmin sudah dpt izin ya om setelah berabad-abad 🤣???

Arief Chrisdiyanto: GKI Yasmin sudah memiliki IMB yang berkekuatan hukum tetap menurrut Mahkamah Agung.

Sayang sekali, GKI Yasmin disegel oleh Walikota Bogor sehingga tidak bisa beribadah di gerejanya yang berkekuatan hukum tetap tersebut.

Ombudsman RI telah memberi REKOMENDASI kepada Gubernur Jawa Barat bahkan Presiden Indonesia agar MENEGAKKAN hukum alias MENGEKSEKUSI keputusan MA yang berkekuatan hukum tetap tersebut.

Karena Gubernur Jawa Barat bahkan Presiden RI berlagak PILON alias CUEK alias PURA tidak tahu, itu sebabnya GKI Yasmin pun melakukan AKSI DAMAI beribadah di depan Istana setiap 2 minggu sekali. Aksi damai itu terrus berlalu sampai munculnya PANDEMI. Saat ini aksi damai GKI Yasmin itu dilakukan secara ONLINE.

Walikota Bogor Bima Arya kong kali kong dengan TIM 7 untuk melakukan PEMBOHONGAN PUBLIK bahwa masalah GKI Yasmin sudah DISELESAIKAN dengan baik karena GKI Pengadilan Bogor sudah PUNYA gedung gereja PENGGANTI gereja GKI YASMIN.

Itu adalah PEMBOHONGAN PUBLIK. Karena TIM 7 adalah TIM yang dibentuk oleh Walikota Bogor, Bima Arya untuk MENGKAJI kemungkinan untuk MENDIRIKAN masjid di LOKASI GEREJA GKI Yasmin.

Kalau kemudian TIM 7 dan Walikota Bogor MENGKLAIM bahwa TIM 7 adalah TIM yang telah membangun Gereja yang lalu disebut GKI Pengadilan Bogor BARAT untuk menyelesaikan masalah GKI Yasmin, ITU adalah PEMBOHONGAN PUBLIK. Kenapa demikian?

Karena Presiden Jokowi sendiri bilang, “Saya tegaskan bahwa Indonesia adalah negara hukum. Hukum harus dipatuhi dan ditegakkan untuk melindungi kepentingan masyarakat, melindungi kepentingan bangsa dan negara. Sudah merupakan kewajiban aparat penegak hukum untuk menegakkan hukum secara tegas dan adil. Aparat hukum dilindungi oleh hukum dalam menjalankan tugasnya,” ujar Presiden Joko Widodo usai berolahraga sepeda di Istana Kepresidenan Bogor, Minggu (13/12/2020) pagi.

Mekanisme hukum telah mengatur sejumlah prosedur hingga proses peradilan dengan keputusannya yang harus dihargai. Apabila memerlukan keterlibatan lembaga independen, maka Indonesia juga memiliki Komisi Nasional Hak Asasi Manusia di mana masyarakat dapat menyampaikan pengaduannya.

“Kita harus menjaga tegaknya keadilan dan kepastian hukum di negara kita, menjaga fondasi bagi kemajuan Indonesia,” tandasnya.

Berdasarkan pernyataan-pernyataan Presiden tersebut di atas maka MUSTAHIL bagi Walikota Bogor Bima Arya dan TIM 7 GKI untuk membuat KESEPATA untuk MENGHAPUS keputusan IMB GKI Yasmin yang BERKEKUATAN Hukum tetap.

Karena sampai hari ini Presiden Indonesia belum MENEGAKKAN Keputusan berkekuatan hukum tetap MA masalah IMB GKI Yasmin maka menurut Ombudsman RI, Presiden Indonesia harus menegakkannya sekarang.

74 thoughts on “Presiden Jokowi WAJIB Menegakan HUKUM Bagi GKI Yasmin

  1. Hukum harus ditegakkan namun tidak harus ditegakkan.
    Amin Indonesia sejahtera namun amin bukan Indonesia sejahtera

  2. Presiden Joe Biden juga melakukan hal yg sama, alias gak mau menanggapi usulan agar Israel melakukan gencatan senjata.

  3. Gawat. bahaya. Anies Baswedan didukung narapidana teroris. Coba baca dengan teliti di google.

  4. Semoga 2024 urus IMB untuk tempat ibadah minortitas dipermudah

    AMIN

  5. Presiden Jokowi harus MENEGAKAN Hukum bagi GKI Yasmin setelah itu baru bagi Palestina. GKI ada didepan hidung

  6. Capres yg pinter berdebat dan pinter bacot biasanya kerjanya amburadul. Gue lebih pilih capres yg bodoh dan gak becus berdebat..

  7. Dari debat capres
    Silahkan disimpulkan
    Kalau mau IMB lancar siapa yang harus di pilih

    Semoga imb yang macet macet bisa seger akeluar seperti di jakarta (ini fakta bukan dongeng, silahkan di cek)

  8. Capres Anies menjebak lawan agar menistakan agama. Dari dulu jurus nya itu- itu saja . Bila tak hati hati saingan anies akan terpancing masuk perangkap.. Sekarang jurus jebakan yg digunakan bukan ayat namun gerakan menyembah dan bacaan doa terakhir….

  9. Presiden Jokowi harus MENEGAKAN Hukum bagi GKI Yasmin setelah itu baru bagi Palestina. GKI ada didepan hidung

    2024 jangan salah pilih saudara

Leave a comment

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.